Suara mobil yang bising Merupakan indikasi masalah disistem knalpot, mesin, atau bahkan sistem transmisi
AC Mobil tidak dingin atau berisik Merupakan indikasi bahwa ada kebocoran refrigeran atau masalah dibagian pendingin
Mobil sulit dinyalahkan Merupakan indikasi masalah pada sistem pengapian, aki, atau starter. Mobil harussegara diservis agar tidak menimbulkan masalah lebih besar dikemudian hari
Oli atau cairan lainnya keluar dari mesin Mobil akan memberikan tanda indikator oli yang menyala ketika ada masalah pada oli
Mobil overheating Jika kendaraan overheating pastikan segara menepi, biarkan mendingin, dan periksa ke bengkel Booking Service